Ragam

Contoh Motto Singkat Kehidupan Islami

Dalam kehidupan kita membutuhkan suatu motivasi sebagai penyemangat, salah satunya adalah memiliki motto hidup. Dalam kehidupan islamipun sangat banyak ditemukan kata-kata motto hidup, dan kali ini min akan berbagi Contoh Motto Singkat Kehidupan Islami, sebagai pegangan hidup dan penyemangat.

Contoh Motto Singkat Kehidupan Islami

Berikut Kumpulan Motto hidup Islami :

“Hijab adalah identitas muslimah”

“Senyum adalah sedekah terindah”

“Al-qur’an adalah sumber ilmu pengetahuan”

“Kebersihan sebagian daripada iman”

“Janganlah kikir untuk berbagi ilmu”

“Sentuh masa depan dengan belajar”

“Man jadda wajada”

“Allah lebih mencintai orang-orang yang berilmu”

“Buka jendela dunia dengan membaca”

“Pintar karena belajar, cerdas karena mengajar”

“Orang paling takwa adalah yang paling mulia”

“Dalam sebuah kesulitan pasti ada kemudahan”

“Kebaikan akan menghapus keburukan”

“Pendidikan bagus, ciptakan generasi sukses”

“Kesabaran adalah sumber kekuatan”

“Dengan bersedekah akan melimpahkan rezeki”

“Berusaha dan berdo’a adalah kunci kesuksesan”

“Orang baik pasti akan mendapatkan pasangan yang baik pula”

“Orang cerdas akan lebih memilih diam dan banyak bertindak”

(Baca juga : Kumpulan Kata Motivasi Bijak dalam Islam)

Nahh itulah beberapa Contoh Motto Singkat Kehidupan Islami, yang bisa kita jadikan penyemangat dalam kehidupan kita semua, dan untuk kita kaum muslim sebaiknya menggunakan motto hidup yang berasal dari Al-qur’an dan Hadist. Semoga kita adalah orang-orang yang dicintai oleh Allah SWT, aamiiinnn.
https://cintai-wanita.blogspot.com/

Tinggalkan Balasan

%d